-->

Cara Membuat Pdf dari Foto Offline

Pada artikel ini kami akan membagikan tentang tutorial Cara Membuat Pdf dari Foto Offline. Aplikasi yang saya gunakan untuk membuat file pdf dari sebuah foto adalah Nitro Pdf. Kami sangat merekomendasikan Aplikasi ini karena memiliki segudang manfaat. Selain mudah penggunannya aplikasi ini dapat berjalan scara stabil pada Laptop atau Personal Komputer (Komputer  PC) dengan spesifikasi yang rendah.

Apabila kalian berminat untuk menggunakan aplikasi tersebut, silahkan kunjungi artikel kami sebelumnya tentang Download Nitro PDF 32/64 bite.  Pada artikel tersebut kami bagikan aplikasi nitro pdf dengan cara download yang mudah.

Cara Membuat Pdf dari Foto Offline

Untuk membuat file pdf dari sebuah foto cara sebenarnya sangat mudah menggunakan aplikasi ini. Dan yang sangat menguntungkan adalah kita tidak perlu tersambung dengan internet. Bagaimana langkah untuk membuat pdf dari foto? Simak langkah-langkah nya dibawah ini :
1. Buka Aplikasi Nitro PDF
2. Buka menu creat pdf. Cek gambar dibawah
Cara Membuat Pdf dari Foto Offline
Cara Membuat Pdf dari Foto Offline
3. Pilih From file atau from scanner
4. Pilih menu add file
5. Seleksi foto yang ingin dibuat pdf
6. Pilih lokasi menyimpan
7. Klik tombol create.

Itulah tutorial cara membuat  pdf dari foto, sangat mudah dan sederhakan bukan?.
Apabila kalian bingung bagaimana caranya atau tidak paham dengan penjelasan teks diatas silahkan cek video tutorial dibawah ini :

Tidak hanya untuk membuat pdf dari foto aplikasi ini bisa digunakan untuk membuat file pdf dari :
1. Microsof Exel
2. Microsof Word
3. Microsof PowerPoint
4. dan masih banyak lagi
Dan semua dapat kita lakukan secara offline tanpa tersambung dengan koneksi data atau internet. 

Selain untuk membuat file pdf dari foto, aplikasi ini juga dapat untuk convert dari pdf menjadi teks, dokumen, exel, power point, dan other file. Nah, banyak sekali kelembihannya. Tertari untuk mencoba aplikasi Nitro PDF download Nitro PDF pada link dibawah ini :

Download Nitro PDF 32/64 bite.

Semoga artikel tentang Cara Membuat Pdf dari Foto Offline dapat bermanfaat. Jangan untuk share artikel ini agar lebih bermanfaat bagi teman atau saudara kalian.